Tips Cara Mulai Berwirausaha -Sebenarnya Apa itu berwirausaha? banyak orang yang ingin berusaha tetapi banyak halanagan yang di hadapinya misalkan MODAL. banyak orang bilang berwirausaha itu harus memiliki bakat. jika tidak memiliki bakat berwirausaha akan gagal. apa benar orang berwirausaha harus memiliki bakat??? Emzzz...
untuk itu saya akan memberikan info sedikit tentang berwirausaha.
Well, berikut Tips Cara Baik Mulai Berwirausaha...
Visi : kita harus memiliki visi yang jelas. supaya akan menciptakan trobosan baru.
Kreatif dan Inovatif : jika kita memiliki visi yang jelas maka kita akan memunculkan inovasi baru, kreatif yang unix tidak seperti milik orang lain.
Rajin Bekerja : Jika kita memiliki sifat ini, maka tidak ada kata menyerah. dan akan berusaha terus hingga berhasil. jika kita males males aja tidak akan menghasilkan.
Disiplin : kita harus memiliki sifat yang disiplin, karena berwirausaha jika tidak di siplin maka berwirausaha tidak akan berjalan lancar
Jujur : kita kalau berwirausaha wajib jujur, jujur terhada diri sendiri. dan bisa membuka kepercayaan terhadap karyawan
Tidak Cepat Puas : Di wajibkan tidak cepat puas, jika kita cepet puas maka usaha kita tidak akan berkembang lagi. hanya sampai segitu aja.
Tidak Takut Gagal : Diwajibkan tidak takut gagal jika takut gagal maka usaha tidak akan berjalan, karena ada rasa takut
Gemar Membaca : Banyak ilmu yang ada di buku, jadi teteplah belajar.
Nah itulah dia sedikit informasi seputar Tips Cara Baik Mulai Berwirausaha. Semoga bermanfaat buat anda yang membacanya.
Baca Juga: Inilah Tempat Rawan Kejahatan di Jakarta
Next
« Prev Post
« Prev Post
Previous
Next Post »
Next Post »
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 Komentar